-
14Dec
Idrus Bungkam Soal Pencalonan sebagai Ketum Golkar
Jakarta: Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Golkar, Idrus Marham belum menentukan sikap bakal maju atau tidak dalam bursa pemilihan Ketua Umum. Ia baru akan mengumumkan sikap setelah ada keputusan pelaksanaan Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub). “Saya katakan nanti setelah ketetapan pelaksanaan Munaslub sudah ada,” ujar Idrus saat menghadiri Rapat…
-
14Dec
Nurdin Halid Buka Opsi Tunda Pembahasan Munaslub
Jakarta: Ketua Harian DPP Partai Golkar Nurdin Halid mengatakan, dirinya bakal konsisten dengan kesepakatan menunggu sidang praperadilan Setya Novanto. Hasil sidang tersebut menentukan pembahasan agenda Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub). Nurdin memastikan DPP Golkar terlebih dahulu akan menyelenggarakan rapat pleno terkait pembahasan jadwal Munaslub tersebut. Rencana pembahasan pergantian Novanto itu…
-
14Dec
Massa Desak Golkar Selenggarakan Munaslub
Massa mendesak DPP Partai Golkar segera memutuskan diadakannya Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub). (Medcom.id/Faisal A) Jakarta: Keriuhan terjadi di Gedung DPP Partai Golkar saat rapat pleno tengah berlangsung. Massa mendesak DPP Partai Golkar segera memutuskan diadakannya Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub). Pantauan Medcom.id di lapangan massa yang membuat keriuhan di…
-
14Dec
Rapat Pleno Golkar Alot
Jakarta: Rapat pleno DPP Partai Golkar malam ini, berlangsung alot lantaran ada dua pendapat yang berbeda. Wasekjen Partai Golkar Bobby Adhityo Rizaldi mengungkapkan sekitar pukul 21.52 WIB, peserta rapat hampir sepakat Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) digelar. “Hanya mekanisme keputusannya, AGK (Agus Gumiwang Kartasasmita) mau segera diputuskan di pleno. Aziz…
-
14Dec
Munaslub Golkar Digelar 18 Desember
Rapat pleno DPP Golkar. Plt Ketua Umum DPP Partai Golkar Idrus Marham (tengah) bersama dengan pengurus DPP Partai Golkar lainnya. (MI/Mohamad Irfan) Jakarta: Musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) Partai Golkar dipastikan akan dilaksanakan di Jakarta. Agenda pembahasan pergantian Ketua Umum partai berlambang pohon beringin itu dilaksanakan 18-20 Desember 2017. “Pelaksanaan…
-
14Dec
Aziz Syamsudin Bakal Mencalonkan Diri Pimpin Golkar
Jakarta: Politikus Partai Golkar Aziz Syamsudin berencana mendaftarkan diri dalam bursa pencalonan Ketua Umum Partai Golkar. Aziz kini tengah menunggu momentum itu. “Kita lihatlah perkembangannya seperti apa,” kata Aziz di Kantor DPP Partai Golkar, Jalan Anggrek Neli, Jakarta Barat, Rabu 13 Desember 2017. Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI ini…
-
14Dec
Airlangga Ingin Golkar Bangkit
Jakarta: Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto menyiapkan segudang program bila terpilih sebagai Ketua Umum Partai Golkar. Ia mengaku ingin Golkar segera bangkit secara bersama menghadapi agenda penting jelang tahun politik. “Selalu saya sampaikan kita merajut kebersamaan agar Golkar bisa bangkit,” kata Airlangga di Kantor DPP Partai Golkar, Jalan Anggrek Neli, Jakarta…
-
14Dec
Airlangga Jadi Ketum Golkar Gantikan Novanto
Ketum Golkar Airlangga Hartanto (kedua kiri) berjabat tangan dengan Ketua Umum Sentral Organisasi Karyawan Swadiri Indonesia (SOKSI) Ade Komarudin (kedua kanan).(ANT/Reno Esnir) Jakarta: Airlangga Hartarto resmi menjabat sebagai Ketua Umum Partai Golkar menggantikan Setya Novanto. Keputusan ini diambil dalam rapat pleno DPP Partai Golkar. Pengangkatan Airlangga diumumkan oleh Ketua Harian…
-
14Dec
Airlangga Tegaskan Golkar Tetap Dukung Presiden Jokowi
Ketum Partai Golkar Airlangga Hartanto (tengah) bersama Ketum Sentral Organisasi Karyawan Swadiri Indonesia (SOKSI) Ade Komarudin (kanan), Ketua Komisi XI DPR Melchias Markus Mekeng (kiri). (ANTARA FOTO/Reno Esnir) Jakarta: Rapat Pleno DPP Partai Golkar resmi menunjuk Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum menggantikan Setya Novanto. Dalam pernyataan pertamanya sebagai Ketum, Airlangga…
-
14Dec
Airlangga Doakan Novanto Diberikan Kekuatan
Ketua Umum Kosgoro 1957 Agung Laksono (kanan) berjabat tangan dengan calon Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto (kiri) di Kantor PPK Kosgoro 1957, Jakarta. Foto: MI/Adam Dwi. Jakarta: Ketua Umum (Ketum) baru Partai Golkar Airlangga Hartarto mendoakan Ketua nonaktif DPR Setya Novanto yang menjadi terdakwa kasus KTP elektronik. Menteri Perindustrian…
-
14Dec
Alasan Azis Syamsuddin Urung Maju di Bursa Caketum Golkar
Ketua Banggar DPR sekaligus Ketua DPP Partai Golkar Azis Syamsuddin usai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK, Jakarta. Foto: Antara/Reno Esnir. Jakarta: Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto melaju mulus menjadi ketua umum (ketum) Partai Golkar menggantikan Setya Novanto. Padahal, dia memiliki persaingan terdekat, Ketua DPP Golkar Azis Syamsuddin. Azis memutuskan mundur dari…
-
14Dec
OKI Desak AS Cabut Pengakuan
Jakarta: Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) mendesak Amerika Serikat (AS) mencabut pengakuan Yerusalem (Al-Quds) sebagai ibu kota Israel. Negara anggota OKI menegaskan akan memberlakukan pembatasan politik dan ekonomi kepada AS dan siapa pun yang mengakui pencaplokan Israel terhadap Yerusalem serta melestarikan kolonisasi Israel terhadap Palestina. Sekretaris Jenderal (Sekjen) OKI Yousef…
-
14Dec
Pengamat: Pemilu di Indonesia masih Prosedural
Jakarta: Peneliti Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Syamsuddin Haris menyebut pemilu masih bersifat prosedural. Namun, ia tak menampik gelaran lima tahunan itu membaik. “Di satu sisi pemilu kita makin baik, tapi di sisi lain kita terjebak pada demokrasi elektoral yang bersifat prosedural. Itu berulang-ulang dari pemilu ke pemilu. Upaya untuk…
-
14Dec
14 Parpol Diundang Bahas Verifikasi
Jakarta: Hasil perbaikan verifikasi administrasi partai politik calon peserta pemilu diumumkan hari ini. Komisi Pemilihan Umum akan mengundang 14 parpol yang telah mendaftar, Oktober 2017. Ketua KPU Arief Budiman mengatakan partai politik yang dinyatakan lolos verifikasi administrasi akan menjalani tahapan verifikasi faktual mulai Jumat 15 Desember 2017. “Verifikasi faktual itu…
-
14Dec
KPU Cegah Permainan Anggaran
Jakarta: Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan menggunakan katalog elektronik dalam pengadaan logistik Pilkada 2018 dan Pemilu 2019. Hal itu dinilai penting untuk mencegah permainan anggaran. “Seluruh proses pengadaan itu harus efektif, efisien, transparan, dan akuntabel,” tegas Ketua KPU Arief Budiman seperti dilansir Media Indonesia , Kamis, 14 Desember 2017. Arief…
-
13Dec
Kalla Nilai Kinerja DPR tak Terganggu Kasus Novanto
Jakarta: Polemik kasus pergantian ketua DPR RI dinilai tidak akan mengganggu kinerja dewan. Sebab, Partai Golkar segera melakukan musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) untuk memilih ketua umum yang baru dan menunjuk ketua DPR pengganti Setya Novanto. “Saya pikir tidak akan lama ini,” kata Wakil Presiden Jusuf Kalla di Kantor Wakil…
-
13Dec
Pakar Politik: Trump Berbahaya bagi Dunia yang Damai
Jakarta: Pakar sekaligus konsultan politik Denny JA mengecam pengakuan sepihak Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump atas Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Dia menilai Trump telah mengancam perdamaian dunia. “Publik Amerika Serikat harus disadarkan bahwa presiden mereka, Donald Trump, bukan hanya memiliki problem mental. Tapi, ia berbahaya bagi dunia yang…
-
13Dec
Dedi: Seluruh Ketua DPD I Golkar Merapat ke Airlangga
Menperin Airlangga Hartarto (tengah) mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta. Foto: Antara/Wahyu Putro A. Jakarta: Dukungan kader Partai Golkar kepada Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto terus menguat. Airlangga digadang-gadang menggantikan Setya Novanto sebagai ketua umum Partai Golkar. Ketua DPD I Partai Golkar Jawa Barat Dedi…
-
13Dec
Idrus Sebut Ketum Golkar Berwenang Atur Jabatan Strategis
Jakarta: Seorang Ketua Umum Partai Golkar disebut berhak mengatur posisi kadernya baik di parlemen maupun lembaga pemerintah. Hal sama juga berlaku untuk jabatan strategis seperti Ketua DPR. Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Golkar Idrus Marham mengatakan, posisi Setya Novanto sebagai Ketum Golkar memegang kunci pergantian pimpinan DPR. Keputusan Novanto…
-
13Dec
Neraka di Kepala Yenny Wahid
Yenny Wahid berpose dengan Deputi Perdana Menteri merangkap Menteri Luar Negeri Kosovo, Behgjet Pacolli. Foto-foto: Akun Twitter @yennywahid Jakarta: Akun media sosial Twitter Yenny Wahid berisik dengan celotehan warganet awal November lalu. Musababnya, ia menggunakan kerudung yang hanya disampirkan di kepala saat menghadiri pertemuan Dewan Toleransi dan Perdamaian Global, di…
-
13Dec
Murad Tunggu Sikap PDI P soal Cawagub Maluku
Jakarta: Kepala Korps (Kakor) Brimob Polri Inspektur Jenderal (Irjen) Murad Ismail mencalonkan diri sebagai calon Gubernur Maluku 2018. Hingga kini, sudah ada sembilan partai yang mendukung dirinya. Namun sampai kini, Murad masih belum mengetahui calon pendampingnya. Ia menunggu sikap PDI Perjuangan (PDI P). “Ya kita tunggu dari partai PDI P,…
-
13Dec
NasDem Sebut Pelarangan Cantrang Berdampak pada 1,8 Juta Jiwa
Jakarta: Pelarangan penggunaan alat cantrang dinilai berdampak negatif bagi nelayan. Selain menambah pengangguran, kapal pengganti yang disediakan pemerintah tidak maksimal. Ketua DPP Partai NasDem Bidang Pertanian dan Kemaritiman, Emmy Hafild mengungkapkan, tiap kapal kecil memiliki tiga anak buah kapal (ABK), sedangkan kapal besar memiliki sekitar 30 ABK. “Total unit (kapal…
-
13Dec
MUI Akan Gelar Aksi Solidaritas Palestina
Ilustrasi: Massa melakukan aksi solidaritas untuk Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta. Foto: MI/Ramdani. Jakarta: Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia Ma’ruf Amin mengatakan pihaknya akan menggelar aksi ‘MUI untuk Palestina’ di Monumen Nasional, Jakarta, Minggu, 17 Desember 2017. Dia pun ingin pihak terkait untuk ikut terlibat. “MUI akan…
-
13Dec
Kalla Pertanyakan Penunjukan Azis Syamsuddin
Jakarta : Wakil Presiden Jusuf Kalla mengakui penunjukan Azis Syamsuddin sebagai pengganti Setya Novanto dari kursi Ketua DPR menuai kontroversi di internal Partai Golkar. Dia minta partai menyelesaikan satu per satu masalah di internal sebelum mengambil keputusan strategis. “Yang paling penting sebenarnya ialah yang mana dulu diselesaikan, munaslub dulu baru…
-
13Dec
Jokowi Diharap Tak Abaikan Surat NasDem soal Cantrang
Ilustrasi: Seorang nelayan memperbaiki jaring cantrang di dermaga Karangsong, Indramayu, Jawa Barat. Foto: Antara/Dedhez Anggara. Jakarta: Ketua DPP Partai NasDem Bidang Pertanian dan Kemaritiman Emmy Hafild berharap Presiden Joko Widodo tidak mengabaikan permohonan penundaan pelarangan cantrang dan permintaan evaluasi secara mendalam yang dilayangkan pihaknya. NasDem sudah mengirimkan surat mengenai masalah…
-
13Dec
16 Tahun Jalankan Otsus, Kemiskinan Papua Diklaim Turun Signifikan
Diskusi bertajuk ‘Ekspos Pengendalian Kebijakan Pelaksanaan Otonomi Khusus Provinsi Papua–Kiri Fadli Zon, kanan Kepala Bappeda Papua, Muhammad Musa’ad–Medcom.id/Faisal Abdalla Jakarta: Pemerintah Provinsi Papua menggelar diskusi bertajuk ‘Ekspos Pengendalian Kebijakan Pelaksanaan Otonomi Khusus Provinsi Papua’. Kegiatan ini dilakukan untuk memperingati 16 tahun terbitnya UU Nomor 21 Tahun 2001 tentang Otonomi Khusus…
-
13Dec
Mahyudin Pastikan Dukung Azis Jadi Ketum Golkar
Jakarta: Ketua Dewan Pakar Partai Golkar Mahyudin menjagokan Azis Syamsuddin menjadi pengganti Ketua Umum Setya Novanto. Golkar segera menggelar musyawarah nasional luar biasa (munaslub). “Jika munaslub jadi dilaksanakan dan Azis maju mencalonkan diri sebagai salah satu caketum, maka saya akan jadi orang pertama yang mendukungnya. Tolong dicatat,” tegas Mahyudin melalui…
-
13Dec
Kalla Nilai Novanto Langgar Aturan
Jakarta: Langkah Setya Novanto menunjuk Azis Syamsudin menggantikan dirinya sebagai Ketua DPR dinilai melanggar aturan. Sebab penunjukkan dilakukan tanpa rapat pleno. “Seperti dari penjara, (Setya Novanto) mundur tapi (memberikan) pengganti, itukan melanggar aturan, karena harus ditentukan oleh pleno,” kata Wakil Presiden Jusuf Kalla di Kantor Wakil Presiden, Jalan Medan Merdeka…
-
13Dec
Tito Irit Bicara soal Kajian Pemindahan Ibu Kota
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto (kiri) merangkul Kapolri Jenderal Tito Karnavian (kanan) seusai menerima kunjungannya ke Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur. Foto: Antara/Indrianto Eko Suwarso. Jakarta: Kapolri Jenderal Tito Karnavian masih irit bicara soal kajian pemindahan ibu kota negara ke Kalimantan. Persoalan ini mencuat setelah beredar surat telegram bernomor ST/2883/VIII/2017…
-
13Dec
Korlantas Masih Kaji Wacana Pemindahan Ibu Kota
Jakarta: Kepala Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri Irjen Royke Lumowa tak menjawab lugas, apa benar ibu kota bakal dipindahkan ke Kalimantan. Menurut dia, rencana pemindahan Ibu Kota masih berupa kajian. “Belum selesai, timnya masih di sana,” kata Royke di PTIK, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa, 12 Desember 2017. Rencana mengkaji…
-
13Dec
Golkar Akan Gelar Rapat Pleno Tentukan Pelaksanaan Munaslub
Ilustrasi: Sejumlah pekerja memasang bendera dan spanduk musyawarah nasional (munas) IX Partai Golkar di Nusa Dua, Bali. Foto: Antara/Nyoman Budhiana. Jakarta: Partai Golkar dipastikan akan menggelar musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) menyikapi pergantian Setya Novanto sebagai ketua umum partai. Jadwal pelaksanaan akan ditentukan dalam rapat pleno. Ketua DPD I Partai…
-
13Dec
Kalla Nilai Kinerja DPR tak Terganggu Kasus Novanto
Jakarta: Polemik kasus pergantian ketua DPR RI dinilai tidak akan mengganggu kinerja dewan. Sebab, Partai Golkar segera melakukan musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) untuk memilih ketua umum yang baru dan menunjuk ketua DPR pengganti Setya Novanto. “Saya pikir tidak akan lama ini,” kata Wakil Presiden Jusuf Kalla di Kantor Wakil…
-
13Dec
Golkar Langsung Bersikap Begitu Sidang Novanto Digelar
Jakarta: Pengurus Partai Golkar akan langsung bersikap bila sidang perdana Ketua Umum Golkar Setya Novanto digelar pada Rabu, 13 Desember 2017. Sikap partai dikeluarkan menyusul status Novanto yang berubah menjadi terdakwa korupsi KTP elektronik. Pelaksana Tugas (Plt) Ketua Umum Partai Golkar Idrus Marham mengatakan pengurus partai akan mengacu pada hasil…
-
13Dec
Pakar Politik: Trump Berbahaya bagi Dunia yang Damai
Jakarta: Pakar sekaligus konsultan politik Denny JA mengecam pengakuan sepihak Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump atas Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Dia menilai Trump telah mengancam perdamaian dunia. “Publik Amerika Serikat harus disadarkan bahwa presiden mereka, Donald Trump, bukan hanya memiliki problem mental. Tapi, ia berbahaya bagi dunia yang…
-
13Dec
Indonesia Konsekuen Dukung Hak Palestina
Jakarta: Wakil Presiden Jusuf Kalla memastikan sikap Indonesia konsekuen mendukung Palestina. Indonesia merupakan salah satu yang terdepan mendukung kemerdekaan Palestina. “Untuk konsekuen menjalankan kepentingan hak-hak Palestina,” kata Kalla di Kantor Wakil Presiden, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Selasa, 12 Desember 2017. Sikap Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) terhadap Palestina dan Israel…
-
13Dec
Dedi: Seluruh Ketua DPD I Golkar Merapat ke Airlangga
Menperin Airlangga Hartarto (tengah) mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta. Foto: Antara/Wahyu Putro A. Jakarta: Dukungan kader Partai Golkar kepada Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto terus menguat. Airlangga digadang-gadang menggantikan Setya Novanto sebagai ketua umum Partai Golkar. Ketua DPD I Partai Golkar Jawa Barat Dedi…
-
13Dec
BJ Habibie dan Airlangga Hadiri Mukernas Kosgoro
Presiden ke-3 Republik Indonesia BJ Habibie dan Ketua PPK Kosgoro 1957 Agung Laksono/Medcom.id/Ilham Wibowo Jakarta: Presiden ke-3 Republik Indonesia (RI) Bacharuddin Jusuf Habibie menghadiri Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Kesatuan Organisasi Serbaguna Gotong Royong (Kosgoro) 1957. Habibie terlihat hadir ditemani Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto. Agenda organisasi pendiri Partai Golkar ini dibuka…
-
13Dec
Idrus Sebut Ketum Golkar Berwenang Atur Jabatan Strategis
Jakarta: Seorang Ketua Umum Partai Golkar disebut berhak mengatur posisi kadernya baik di parlemen maupun lembaga pemerintah. Hal sama juga berlaku untuk jabatan strategis seperti Ketua DPR. Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Golkar Idrus Marham mengatakan, posisi Setya Novanto sebagai Ketum Golkar memegang kunci pergantian pimpinan DPR. Keputusan Novanto…
-
13Dec
Anggota DPD Bali Dilaporkan ke BK soal Penolakan Ustad Somad
Jakarta: Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI pemilihan Bali, Arya Wedakarna dilaporkan ke Badan Kehormatan (BK). Arya dituding menjadi dalang aksi penolakan dan demonstrasi terhadap Ustad Abdul Somad di Bali. Laporan Arya di BK DPD itu dilakukan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Lukman Edy. Pelanggaran…
-
13Dec
Neraka di Kepala Yenny Wahid
Yenny Wahid berpose dengan Deputi Perdana Menteri merangkap Menteri Luar Negeri Kosovo, Behgjet Pacolli. Foto-foto: Akun Twitter @yennywahid Jakarta: Akun media sosial Twitter Yenny Wahid berisik dengan celotehan warganet awal November lalu. Musababnya, ia menggunakan kerudung yang hanya disampirkan di kepala saat menghadiri pertemuan Dewan Toleransi dan Perdamaian Global, di…
-
13Dec
Sikap Jokowi Bela Palestina Selaras dengan Bung Karno
Jakarta: Sikap tegas Presiden Joko Widodo menyikapi pernyataan Presiden Amerika Serikat Donald Trump selaras dengan pemikiran Presiden Pertama RI Soekarno. Sikap Presiden Jokowi mengingatkan perjuangan Bung Karno yang konsisten mendukung kemerdekaan Palestina. Pertama, Presiden Jokowi menegaskan bahwa masyarakat Indonesia menolak pengakuan sepihak Amerika Serikat soal Yerusalem sebagai Ibu Kota Israel….
-
13Dec
Murad Tunggu Sikap PDI P soal Cawagub Maluku
Jakarta: Kepala Korps (Kakor) Brimob Polri Inspektur Jenderal (Irjen) Murad Ismail mencalonkan diri sebagai calon Gubernur Maluku 2018. Hingga kini, sudah ada sembilan partai yang mendukung dirinya. Namun sampai kini, Murad masih belum mengetahui calon pendampingnya. Ia menunggu sikap PDI Perjuangan (PDI P). “Ya kita tunggu dari partai PDI P,…
-
13Dec
Idrus Mengaku Hanya Meneruskan Rekomendasi Novanto
Jakarta: Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Golkar Idrus Marham mengaku hanya meneruskan rekomendasi pergantian Ketua DPR. Rekomendasi Setya Novanto ialah menunjuk Aziz Syamsuddin sebagai penggantinya. Idrus menampik dirinya berlaku sewenang-wenang mengganti posisi strategis kader partai di gedung parlemen. Ia menyebut hanya berpegangan kepada aturan Partai Golkar. Novanto, kata Idrus,…
-
13Dec
Airlangga Percaya Diri Bisa Pimpin Partai Golkar
Jakarta: Politikus Golkar Airlangga Hartarto percaya diri untuk maju dalam bursa pemilihan calon Ketua Umum Partai Golkar. Proses pergantian jabatan Setya Novanto itu akan dilakukan dalam Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) bulan ini. “Insya Allah dan bismillah,” kata Airlangga di Hotel Peninsula Slipi, Jakarta Barat, Selasa 12 Desember 2017. Menteri…
-
13Dec
MK Tolak Tujuh Permohonan Uji Materi Perppu Ormas
Jakarta: Mahkamah Konstitusi (MK) menyatakan tidak dapat menerima tujuh permohonan uji materi Perppu Ormas. Alasannya karena objek permohonan dari uji materi ini sudah dinilai hilang. “Menurut Mahkamah, Perppu Ormas yang menjadi objek permohonan Pemohon telah tidak ada, sehingga permohonan Pemohon telah kehilangan objek,” ujar Ketua Majelis Hakim Konstitusi Arief Hidayat…
-
13Dec
Megawati Ingatkan Calon Kepala Daerah Agar tak Terlibat Korupsi
Jakarta: Ketua Umum Partai PDI Perjuangan, Megawati Soekarno Putri mengimbau para calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang diusung untuk tidak terlibat korupsi. Sanksi tegas berupa pemecatan siap dijatuhkan untuk mereka yang melanggar. Peringatan Megawati itu disampaikan kepada 74 peserta Sekolah Partai Calon Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah…
-
13Dec
Agung Laksono Minta KPK Diikutsertakan di Munaslub Golkar
Jakarta: Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diusulkan untuk terlibat dalan musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) Partai Golkar. Pelibatan lembaga KPK dinilai sebagai langkah maju dalam mencari Ketua Umum partai yang bersih dari praktik korupsi. “Kami berharap kita jauhkan munas jauh dari isu politik, money politics , supaya kita bersih. Kalau perlu,…
-
13Dec
Presiden Siap Ikuti KTT Luar Biasa OKI
Abu Dhabi: Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo tiba di Istanbul, Turki. Kepala Negara siap menghadiri KTT Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI), hari ini. “Ini adalah kesempatan pertama bagi negara-negara OKI untuk secara bersama dan tegas menolak keputusan Presiden (Amerika Serikat) Trump yang mengakui Yerusalem…
-
13Dec
Sekolah Kepala Daerah untuk Hasilkan Pemimpin Mumpuni
Jakarta: Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri memberikan arahan kepada calon kepala daerah yang akan diusung partainya dalam Pilkada 2018. Pengarahan itu dilakukan secara tertutup dalam acara sekolah calon kepala daerah PDIP yang diselenggarakan di Depok, Jawa Barat, kemarin. Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan sekolah kepala daerah yang diselenggarakan partainya…
-
13Dec
Pergantian Novanto Diproses Bila Golkar Satu Suara
Jakarta: Wakil Ketua DPR Agus Hermanto mengatakan pimpinan DPR menyerahkan pergantian Ketua DPR Setya Novanto kepada internal Partai Golkar. Pergantian tidak bisa diproses sebelum Golkar satu suara menunjuk pengganti Novanto. “Kami hanya memproses jika menerima satu surat yang pasti dari Partai Golkar. Kalau ada dua surat kan tentunya kita tidak…